
Bambang Hariadi / Partner
Bambang Hariadi lulus dari Universitas Gadjah Mada jurusan akuntansi pada tahun 1982, mendapatkan gelar master of Science Dari University of Macquarie,Sydney pada tahun 1990 dan mendapatkan gelar Doktor di Fakultas Ekonomi dan Bisnis , Jurusan Akuntansi dari Universitas Brawijaya pada tahun 2013 selain itu mendapatkan sertifikasi profesi CPA (certified public accountant) dari Institut Akuntan Publik Indonesia, CA (chartered accountant) dari Ikatan Akuntan Indonesia, sertifikat BPK dari BPK RI karena telah mengikuti pelatihan BPK. Bambang Hariadi memiliki pengalaman lebih dari 40 tahun dalam bidang audit dan/atau akuntansi, lebih dari 20 tahun menjabat sebagai Partner di KAP Doli, Bambang, Sulistiyanto, Dadang & Ali Cabang Malang, lebih dari 39 tahun menjadi dosen tetap Fakultas Ekonomi di Universitas Brawijaya Malang. Bambang Hariadi Memiliki ijin praktik sebagai akuntan publik dari Kementerian keuangan, ijin akuntan pasar modal dan perbankan dari OJK.